BERITAKegiatan TKIT
SOSIALISASI PENGASUHAN STIMULASI PENANGANAN STUNTING
Berikut ini sebagian dokumentasi kegiatan para guru TKIT Assunnah Cirebon saat mengikuti undangan dari Dinas Pendidikan Kota Cirebon dalam acara “Sosialisasi Pengasuhan Stimulasi Penanganan Stunting bagi Guru Pendidikan Anak Usia Dini”.
Bertempat di Hotel Zamrud, acara ini berlangsung pada Rabu, 15 November 2023.